Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

Berita

OKP HMI Cabang Kota Pontianak Sumbangkan Sembako untuk Menyambut Bulan Ramadhan

badge-check

Patrolihukum.net // Kota Pontianak — Dalam semangat kebersamaan dan gotong royong menjelang Bulan Suci Ramadhan, Organisasi Kemasyarakatan Pelajar (OKP) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kota Pontianak memberikan bantuan sembako kepada Majelis Dzikir Ratibul Alatas dan Ratibul Al Idris. Acara penyumbangan berlangsung di Jalan Tanjung Raya 1, Kecamatan Pontianak Timur, yang merupakan tempat berkumpulnya Majelis tersebut.(10/03/2024)

Ketua OPK HMI Cabang Kota Pontianak Hoerudin menyatakan bahwa “Kegiatan ini merupakan wujud nyata dari semangat kebersamaan dan solidaritas antar sesama umat muslim. “Kami berharap bantuan ini dapat membantu para anggota Majelis Zikir dalam mempersiapkan diri menyambut Bulan Suci Ramadhan dengan lebih tenang dan penuh keberkahan,” ujar Hoerudin

OKP HMI Cabang Kota Pontianak Sumbangkan Sembako untuk Menyambut Bulan Ramadhan

Sementara itu, Ketua Majelis Zikir Ratibul Alatas dan Rabitul Al Idris, Habib Muksin Alaydrus, menyambut baik bantuan yang diberikan oleh OKP HMI Pontianak. “Kami mengucapkan terima kasih atas kepedulian dan perhatian yang diberikan oleh HMI Pontianak. Semoga Allah SWT membalas kebaikan yang telah diberikan,” kata Habib Muksin Alaydrus,

Acara penyerahan bantuan sembako ini juga dihadiri oleh sejumlah anggota dan pengurus OKP HMI Cabang Kota Pontianak serta para pengurus Majelis Zikir Ratibul Alatas dan Rabitul Al Idris dan semua pihak terlihat kompak dan penuh kegembiraan dalam menyambut Bulan Ramadhan Adapun sembako yang diberikan berupa paket sembako yang terdiri dari beras sebanyak 100 kg, minyak goreng 20 Liter, susu kental manis sebanyak 20 kaleng dan Indomi 3 dus.

Dengan semangat kebersamaan yang tinggi, diharapkan kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan untuk membantu sesama, tidak hanya dalam menyambut Bulan Ramadhan, tetapi juga dalam situasi dan kondisi apapun. Semoga kebaikan ini dapat menginspirasi dan menular kepada masyarakat luas”pungkas Hoerudin. (**)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Perkuat Silaturahmi, Kapolri-Panglima TNI Hadiri Safari Ramadhan di Polda Lampung

27 Maret 2025 - 08:53 WIB

Perkuat Silaturahmi, Kapolri-Panglima TNI Hadiri Safari Ramadhan di Polda Lampung

Pembagian 1000 Takjil Bersama Mahasiswa dan Masyarakat dalam Semangat Ramadhan

23 Maret 2025 - 19:40 WIB

Pembagian 1000 Takjil Bersama Mahasiswa dan Masyarakat dalam Semangat Ramadhan

Di Banggai Dugaan Tindak Pidana Korupsi DD  Kades Nipa Kalemoa,   Mimpi Buruk Masyarakat.

15 Maret 2025 - 13:32 WIB

Di Banggai Dugaan Tindak Pidana Korupsi DD  Kades Nipa Kalemoa,   Mimpi Buruk Masyarakat.

Jelang Mudik Lebaran Polres Morowali Utara tinjau kondisi Jalur mudik Lebaran

15 Maret 2025 - 08:40 WIB

Patut Dipertanyakan Tunggakan Pajak PT SEI Tahun 2019 Senilai 3 Miliar Tiga Ratus Juta Rupiah Ke Pemda Morowali Utara Belum Juga Dilunasi

13 Maret 2025 - 17:09 WIB

Patut Dipertanyakan Tunggakan Pajak PT SEI Tahun 2019 Senilai 3 Miliar Tiga Ratus Juta Rupiah Ke Pemda Morowali Utara Belum Juga Dilunasi
Trending di Berita