Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

Siaga

Polsek Tabanan Bubarkan Balapan Liar Di Jalan Bypass Ir. Sukarno “Empat Pembalap Diamankan”

badge-check

Sabtu ( 25/11/ 2023 ) pukul 23.00 wita, Piket KSPK Polsek Tabanan menerima informasi dari Masyarakat, di Jalan By Pas Ir. Soekarno, Kec/Kab Tabanan, tepatnya di depan Apotik K24, sedang berlangsung balapan liar, mendapat informasi tersebut personil Polsek Tabanan yang sedang melaksanakan Patroli Wilayah dipimpin Pawas AKP Ni Made Arie Tara Kumalasari, S.T.K.,langsung menuju ke Lokasi.

Bersama piket Lantas Polres Tabanan dan personil Pos QR ( Quick Respon ) langsung melaksanakan pembubaran balapan liar, pada saat pembubaran 4 ( empat ) kendaraan roda 2 yang diduga peserta balapan diamankan ( 3 Sepeda motor N’Max dan 1 Sepeda motor yamaha Mio ) dimana yamaha mio tidak dilengkapi surat – surat, spion dan menggunakan knalpot brong. Keempat sepeda motor tersebut diamankan oleh Sat Lantas Polres Tabanan dan dilakukan penilangan.

Polsek Tabanan Bubarkan Balapan Liar Di Jalan Bypass Ir. Sukarno "Empat Pembalap Diamankan"

Ditemui selesai pembubaran balapan liar, seijin Kapolsek Tabanan AKP I Nyoman Sumantara, S.H., M.H, Pawas AKP Arie Tara Kumalasari mengatakan, saat malam minggu jalur bypas Ir. Sukarno dan sekitarnya kerap dijadikan ajang balapan liar, sehingga menganggu aktivitas warga yang sedang beristirahat, dan mereka kebanyakan bukan merupakan warga sekitar, melainkan warga dari luar desa kawasan Dauh Peken.

Ditambahkan oleh AKP Arie Tara “Sebenarnya banyak yang melakukan aksi balapan liar, tapi yang bisa kami amankan hanya empat karena keterbatasan personel,” dan atas peristiwa ini pihaknya sudah menyita sepeda motor dan masih diamankan di Mako Polres Tabanan.

Pihaknya mengimbau apabila ada balapan liar warga supaya melapor ke Satlantas Polres Tabanan atau ke Polsek Tabanan dan yang paling mudah hubungi nomor telp 110, sehingga ada tindak lanjut untuk penindakan.

AKP Arie Tara berharap bahwa masyarakat turut serta berpartisipasi untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungannya.Partisipasi masyarakat sangat dibutuhkan, tegasnya.

( Humas Polres Tabanan )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Aksi Heroik Istri Polisi di Tanjakan Yapan: Rela Jadikan Mobil Pribadi Benteng demi Selamatkan Pengendara

17 Januari 2026 - 17:20 WIB

Aksi Heroik Istri Polisi di Tanjakan Yapan: Rela Jadikan Mobil Pribadi Benteng demi Selamatkan Pengendara

Jamin Keamanan Pengunjung, Polres Probolinggo Fokuskan Pengamanan Wisata Selama Libur Panjang

17 Januari 2026 - 11:49 WIB

Jamin Keamanan Pengunjung, Polres Probolinggo Fokuskan Pengamanan Wisata Selama Libur Panjang

Polisi Amankan 11 Paket Sabu Milik Seorang Buruh di Luwuk Selatan

16 Januari 2026 - 15:34 WIB

Polisi Amankan 11 Paket Sabu Milik Seorang Buruh di Luwuk Selatan

Dikejar Linmas Antar Desa, Terduga Pelaku Pencurian Motor Diamankan di Sapikerep Sukapura 

16 Januari 2026 - 12:19 WIB

Dikejar Linmas Antar Desa, Terduga Pelaku Pencurian Motor Diamankan di Sapikerep Sukapura 

Masuk Lewat Pintu Belakang, Pelaku Pencurian Rumah di Lumajang Dibekuk Polisi

16 Januari 2026 - 11:38 WIB

Masuk Lewat Pintu Belakang, Pelaku Pencurian Rumah di Lumajang Dibekuk Polisi
Trending di Hukum dan Kriminal