Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

Daerah

Peduli Kesehatan Anak, Babinsa Koramil Selorejo Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Di Wilayah Desa Binaannya

badge-check

Blitar – Dalam rangka mendukung program pemerintah, Babinsa Koramil 0808/21 Selorejo Kodim 0808/Blitar Sertu Krida, melaksanakan kegiatan pendampingan Posyandu Balita, bertempat di RT. 4 RW. 3 Desa Sidomulyo Kec. Selorejo Kab. Blitar, Senin (18/9/2023).

Posyandu Balita ini, merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh petugas kesehatan atau Bidan desa.

Peduli Kesehatan Anak, Babinsa Koramil Selorejo Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Di Wilayah Desa Binaannya

Dibantu ibu ibu kader PKK, yang ditugaskan untuk membantu mengontrol kesehatan anak Balita, utamanya yang ada di Desa Selorejo ini.

Sertu Krida di sela sela kegiatan tersebut menyampaikan, Posyandu Balita yang diselenggarakan Bidan desa ini, meliputi pendataan balita, penimbangan berat badan, ukur lingkar lengan dan pengukuran tinggi badan.

Kegiatan yang dilaksanakan rutin setiap satu bulan sekali ini, selain bertujuan untuk memberikan pelayanan kesehatan bagi anak, juga untuk memberikan pelayanan imunisasi dan penyuluhan gizi.

Sementara itu, Danramil 0808/21 Selorejo Kapten Inf Warsono saat dikonfirmasi di tempat terpisah menegaskan, Posyandu Balita menjadi sarana yang sangat penting bagi warga masyarakat.

Khususnya bagi warga masyarakat yang mempunyai anak Balita, sekaligus untuk memeriksakan perkembangan kesehatan anaknya.

Dengan adanya kegiatan Posyandu Balita ini, harapannya semoga dapat mengatasi masalah kesehatan sampai ke lapisan paling bawah, yakni terkait kesehatan anak.

Kapten Inf Warsono tidak lupa menghimbau kepada warga masyarakat, khususnya kepada ibu yang mempunyai anak Balita, agar senantiasa mengikuti kegiatan Posyandu dan memeriksakan kesehatan anaknya secara berkala, tegasnya (Dim0808).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Prajurit TNI Salurkan Bantuan Air Bersih kepada Warga Terdampak Banjir di Kota Padang

17 Januari 2026 - 15:02 WIB

Prajurit TNI Salurkan Bantuan Air Bersih kepada Warga Terdampak Banjir di Kota Padang

Babinsa Koramil Kokonao Jadikan Komsos Sebagai Media Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

17 Januari 2026 - 14:43 WIB

Babinsa Koramil Kokonao Jadikan Komsos Sebagai Media Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

Babinsa Barabai Beri Motivasi Karateka HST dalam Gashuku dan UKT Sabuk

17 Januari 2026 - 14:22 WIB

Babinsa Barabai Beri Motivasi Karateka HST dalam Gashuku dan UKT Sabuk

Makan Malam Bersama Dan Pembukaan Dankodaeral X Cup Tahun 2026

17 Januari 2026 - 09:15 WIB

Makan Malam Bersama Dan Pembukaan Dankodaeral X Cup Tahun 2026

Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Karya Bakti, Perkuat Silaturahmi dengan Warga

17 Januari 2026 - 08:54 WIB

Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Karya Bakti, Perkuat Silaturahmi dengan Warga
Trending di TNI, AD-AL-AU