Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

TNI-POLRI

Danrem 091/ASN Pantau Pelaksanaan PSU Pilkada di Wilayah Kabupaten Kukar

badge-check

Kutai Kartanegara, patrolihukum.net–   Komandan Korem 091/Aji Suryanatakesuma (ASN), Brigjen TNI Anggara Sitompul, S.I.P, M.Si didampingi Komandan Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr), Letkol Czi Damai Adi Setiawan S.I.P,. M.I.P turun langsung memantau pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada di beberapa Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang ada di wilayah Kecamatan Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar). Sabtu (19/4/2025)

Danrem 091/ASN Pantau Pelaksanaan PSU Pilkada di Wilayah Kabupaten KukarDalam kegiatan kali ini, rombongan Danrem 091/ASN mengecek langsung kesiapan dan situasi keamanan di lapangan serta memastikan pelaksanaan pemungutan suara ulang di tiap-tiap TPS berjalan dengan tertib dan aman serta sesuai dengan aturan yang berlaku.

Danrem 091/ASN Pantau Pelaksanaan PSU Pilkada di Wilayah Kabupaten Kukar

“TNI bersikap netral dan siap membantu pengamanan bersama Polri demi menjaga stabilitas wilayah guna terciptanya situasi yang aman, tertib, dan kondusif selama proses demokrasi berlangsung di Kabupaten Kukar,” ungkap Danrem.

Danrem 091/ASN Pantau Pelaksanaan PSU Pilkada di Wilayah Kabupaten KukarSelain melakukan pemantauan, Danrem 091/Asn dan Dandim 0906/Kkr melakukan peninjauan kebeberapa lokasi TPS yang berada di Kecamatan Tenggarong diantaranya TPS lokasi khusus 901 yang berada di Lapas perempuan kelas IIA, kelurahan Melayu dan TPS 19 yang berada di Jalan Pesut Kelurahan Timbau.

Pada kunjungannya ke TPS, Danrem juga menyempatkan diri untuk berdialog dengan petugas KPPS serta mengimbau masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan tidak terprovokasi oleh isu-isu yang dapat mengganggu jalannya PSU.

Pelaksanaan PSU Pilkada di wilayah Kabupaten Kukar merupakan bagian dari proses demokrasi lanjutan yang ditetapkan oleh KPU. Kegiatan kunjungan Danrem 091/Asn ini menjadi bukti nyata komitmen TNI dalam mendukung suksesnya pesta demokrasi yang jujur dan adil.

Pendim 0906/Kkr

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Dandim 1505/Tidore Sambut Kedatangan Personel Yonif TP 866 dan Brigif TP 28 di Sofifi

19 November 2025 - 17:00 WIB

Dandim 1505/Tidore Sambut Kedatangan Personel Yonif TP 866 dan Brigif TP 28 di Sofifi

Setia dengan Warga Binaan, Pensiunan TNI Jadi Tumpuan Suarni Korban Dugaan Penganiayaan di Sapikerep

19 November 2025 - 13:05 WIB

Setia dengan Warga Binaan, Pensiunan TNI Jadi Tumpuan Suarni Korban Dugaan Penganiayaan di Sapikerep

Kodim 1008/Tabalong Hadiri Apel Operasi Zebra Intan 2025, Fokus Tekan Pelanggaran Lalu Lintas

17 November 2025 - 10:51 WIB

Kodim 1008/Tabalong Hadiri Apel Operasi Zebra Intan 2025, Fokus Tekan Pelanggaran Lalu Lintas

Panglima TNI Dampingi Presiden RI dan Raja Yordania Saksikan Demonstrasi Joint Drone Exercise

16 November 2025 - 12:49 WIB

Panglima TNI Dampingi Presiden RI dan Raja Yordania Saksikan Demonstrasi Joint Drone Exercise

Dua Rumah Hangus Terbakar, TNI-Polri dan Warga Gotong Royong Bersihkan Puing di Desa Ayuang

7 November 2025 - 13:43 WIB

Dua Rumah Hangus Terbakar, TNI-Polri dan Warga Gotong Royong Bersihkan Puing di Desa Ayuang
Trending di TNI-POLRI