Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

TNI, AD-AL-AU

Tingkatkan Ekonomi, Satgas Yonif 143/TWEJ Borong Hasil Panen Warga Papua

badge-check

Patrolihukum.net // Keerom —- Dalam rangka membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat di perbatasan, para prajurit TNI yang hadir di tanah Papua selalu berupaya aktif dan inovatif membaur bersama rakyat untuk lebih dekat lagi dengan harapan timbulnya rasa kecintaan bahwa TNI adalah milik rakyat.

Seperti yang dilakukan oleh Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Bompay yang pada saat melaksanakan anjangsana membantu sekaligus borong hasil panen warga di Kampung Bompay, Distrik Waris, Kab. Keerom, Papua, Rabu (28/6/2023). Demikian dikatakan oleh Danpos Bompay Serka Iwan Syahroni dalam keterangannya.

Tingkatkan Ekonomi, Satgas Yonif 143/TWEJ Borong Hasil Panen Warga Papua

“Dengan membantu sekaligus membeli hasil panen masyarakat saat melaksanakan anjangsana di samping memperkokoh ikatan persaudaraan juga dalam rangka membantu meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat sehingga mereka dapat terpacu semangatnya untuk berkebun.

Dipimpin Serda Kohar, anggota Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Bompay bantu memanen ubi jalar dan cabe di kebun milik Bapak Ciko Swo (37) sekaligus memborong hasil panenya. Tampak senyum sumringah dari keluarga tersebut yang tidak susah-susah lagi menjajakan hasil panennya ke Kota.

“Dengan memborong hasil kebun warga Satgas berharap pendapatan ekonomi warga meningkat dan lebih sejahtera, di samping itu untuk memacu warga lebih semangat dan gigih untuk berkebun,” tambah Iwan.

Sementara itu, Bapak Ciko Swo (37) warga pekebun Kampung Bompay mengucapkan terimakasih kepada Satgas Yonif 143/TWEJ yang telah hadir dengan membawa banyak kebaikan kepada masyarakat untuk membantu mengatasi kesulitan dan meningkatkan kesejahteraan.

“Saya ucapkan terimakasih kepada TNI yang hadir dan membawa kebaikan untuk kami, adanya TNI dapat membantu dan meningkatkan kesejahteraan seperti pada hari ini yang telah membeli semua hasil kebun saya, terimakasih Tuhan kasih rejeki kepada kami melalui Bapak-bapak TNI, semoga Tuhan selalu memberkati,” ucap Ciko.

Autentifikasi : Pen Satgas Yonif 143/TWEJ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Latsitarda Nusantara XLVI/2026, Taruna Akademi TNI Hadir Bantu Masyarakat Aceh

17 Januari 2026 - 19:38 WIB

Latsitarda Nusantara XLVI/2026, Taruna Akademi TNI Hadir Bantu Masyarakat Aceh

Dankodaeral X Cup 2026 Resmi Dibuka, Wadah Energi Positif dan Pembinaan Talenta Sepak Bola Papua

17 Januari 2026 - 18:01 WIB

Dankodaeral X Cup 2026 Resmi Dibuka, Wadah Energi Positif dan Pembinaan Talenta Sepak Bola Papua

Dukung Kemandirian Ekonomi Desa, Babinsa Dampingi Pembangunan KDKMP Teratau

17 Januari 2026 - 17:14 WIB

Dukung Kemandirian Ekonomi Desa, Babinsa Dampingi Pembangunan KDKMP Teratau

Prajurit TNI Salurkan Bantuan Air Bersih kepada Warga Terdampak Banjir di Kota Padang

17 Januari 2026 - 15:02 WIB

Prajurit TNI Salurkan Bantuan Air Bersih kepada Warga Terdampak Banjir di Kota Padang

Babinsa Barabai Beri Motivasi Karateka HST dalam Gashuku dan UKT Sabuk

17 Januari 2026 - 14:22 WIB

Babinsa Barabai Beri Motivasi Karateka HST dalam Gashuku dan UKT Sabuk
Trending di TNI, AD-AL-AU