Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

TNI, AD-AL-AU

Patroli dan Pendampingan Koramil Wonomerto Tingkatkan Hasil Panen Padi

badge-check

Patrolihukum.net // Probolinggo – Dalam rangka mendukung gerakan antisipasi darurat pangan nasional, Kodim 0820/Probolinggo melalui Koramil jajaran melaksanakan patroli dan komunikasi sosial di wilayah binaan, Senin (5/5). Kegiatan tersebut bertujuan untuk mendampingi para petani dalam proses panen padi dan memastikan kelancaran produksi pangan.

Kegiatan yang berlangsung di lahan pertanian milik salah satu warga di Desa Tunggak Cerme, Kecamatan Wonomerto, Kabupaten Probolinggo, dilaksanakan oleh Koramil 0820/07 Wonomerto. Dalam kesempatan tersebut, anggota Koramil 0820/07 Wonomerto, Sertu Ajunanto, menjelaskan bahwa sebagai aparat kewilayahan, selain menjaga keamanan, pihaknya juga dikerahkan untuk mendampingi petani sejak proses bercocok tanam hingga panen.

Patroli dan Pendampingan Koramil Wonomerto Tingkatkan Hasil Panen Padi

“Mulai dari pengolahan lahan, penanaman, pemeliharaan, hingga masa panen, kami terus mendampingi. Tujuannya agar kualitas penanaman semakin baik dan hasil panen meningkat,” ujar Sertu Ajunanto.

Menurutnya, kegiatan ini merupakan bentuk nyata dari bakti TNI kepada masyarakat dan turut mendukung program pemerintah dalam menghadapi potensi darurat pangan. Pendampingan kepada petani di wilayah binaan ini diharapkan dapat mendorong petani untuk lebih termotivasi dalam mengelola pertanian mereka dengan baik.

“Semoga dengan pendampingan yang kami lakukan, hasil panen para petani bisa meningkat dan berkontribusi terhadap ketahanan pangan nasional,” tutupnya. (Bambang/Pendim0820Probolinggo)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Gerakan Pangan Murah Kodim 1714/PJ, Wujud Kepedulian Untuk Stabilitas Harga Beras

15 Oktober 2025 - 15:32 WIB

Gerakan Pangan Murah Kodim 1714/PJ, Wujud Kepedulian Untuk Stabilitas Harga Beras

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Penerimaan Jabatan Kadispers dan Sertijab Kepala RSAU dr. Dody Sardjoto

15 Oktober 2025 - 14:03 WIB

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Penerimaan Jabatan Kadispers dan Sertijab Kepala RSAU dr. Dody Sardjoto

TMMD ke-126 Kodim 1810/Tambrauw Terus Genjot Pembangunan Gereja Advent di Kampung Babak

15 Oktober 2025 - 12:56 WIB

TMMD ke-126 Kodim 1810/Tambrauw Terus Genjot Pembangunan Gereja Advent di Kampung Babak

Ngopi Bareng Warga, Babinsa Perkuat Silaturahmi Lewat Komsos

15 Oktober 2025 - 11:25 WIB

Ngopi Bareng Warga, Babinsa Perkuat Silaturahmi Lewat Komsos

Latbakjatri Semester II, Dandim 0820 Letkol Arh Iwan Hermaya: “Menembak adalah Kemampuan Dasar Prajurit”

15 Oktober 2025 - 10:19 WIB

Latbakjatri Semester II, Dandim 0820 Letkol Arh Iwan Hermaya: “Menembak adalah Kemampuan Dasar Prajurit”
Trending di TNI, AD-AL-AU