Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

Hukum dan Kriminal

Kembali Berulah Curi HP, Residivis Diamankan Polsek Denpasar Utara

badge-check

Patrolihukum.net // Denpasar —— Unit Reskrim Polsek Denpasar Utara mengamankan pria bernama I Wayan Alit Putra (49) karena mencuri handphone milik penghuni kos di Jalan Nangka Selatan, Gang Cendrawasih II No 6, Desa Dauh Puri Kaja, Denpasar Utara.

“Pelaku saat ini sedang menjalani cuti bersyarat dari LP Tabanan atas kasus penganiayaan dan penggelapan perhiasan,” ujar Kapolsek Denpasar Utara Iptu Putu Carlos Dolesgit, Kamis (6/7/2023) didampingi Kanit Reskrim Ipda Kadek Astawa Bagian, SH. dan Kasi Humas AKP Ketut Sukadi.

Kembali Berulah Curi HP, Residivis Diamankan Polsek Denpasar Utara

Peristiwa ini dilaporkan korban Baiq Evaria yang menjelaskan bahwa awalnya ia menaruh handphone dan dicas di dalam kamarnya, Rabu (28/6/2023) sekitar pukul 09.45 Wita.

Setelah itu ia pergi ke warung untuk belanja, sementara di dalam kamar ada anaknya sedang tidur. Ketika kembali, korban sudah tidak lagi menemukan handphone miliknya.

Tim Opsnal Polsek Denpasar Utara dengan dipimpin Kanit Reskrim Ipda Kadek Astawa Bagia yang melakukan penyelidikan mendapat informasi terkait keberadaan pelaku yang disebut berada di sekitar Jalan Nangka Selatan.

Hanya dalam waktu dua jam, pelaku akhirnya ditangkap saat berada di tempat kosnya yang berada tidak jauh dari lokasi kejadian.

“Pelaku mengaku mencuri karena butuh uang, namun belum sempat menjual handphone, sudah terlebih dulu kita amankan. Untuk pelaku sendiri akan bebas murni pada akhir Juli ini,” tutur Kapolsek.

(Mahalik)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Kang Suli Ketua Koordinator Aliansi Aktifis Probolinggo Apresiasi Penetapan Tersangka Kasus Penganiayaan Suarni Sapikerep

31 Januari 2026 - 14:14 WIB

Kang Suli Ketua Koordinator Aliansi Aktifis Probolinggo Apresiasi Penetapan Tersangka Kasus Penganiayaan Suarni Sapikerep

Respon Cepat Polres Probolinggo Evakuasi Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Kembali Lancar

31 Januari 2026 - 10:33 WIB

Respon Cepat Polres Probolinggo Evakuasi Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Kembali Lancar

Polres Probolinggo Bersama BPBD Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Pantura Paiton

31 Januari 2026 - 10:23 WIB

Polres Probolinggo Bersama BPBD Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Pantura Paiton

Keselamatan Pelajar Jadi Fokus, Satlantas Probolinggo Intensifkan Pengamanan Jalan Raya

30 Januari 2026 - 07:53 WIB

Keselamatan Pelajar Jadi Fokus, Satlantas Probolinggo Intensifkan Pengamanan Jalan Raya

Sengketa Rumah di Kota Probolinggo Resmi Dilaporkan ke Polisi

29 Januari 2026 - 14:15 WIB

Sengketa Rumah di Kota Probolinggo Resmi Dilaporkan ke Polisi
Trending di Kabar Viral