Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

Berita

Gerakan Peduli Lingkungan Polres Pamekasan Bersama Media dan Komunitas Vespa Bersihkan Pantai

badge-check

PAMEKASAN – Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke 78 Tahun 2024, Polres Pamekasan Polda Jatim menggelar Gerakan peduli lingkungan.

Kegiatan itu dilaksanakan bersama para awak media Pamekasan dan komnunitas Vespa serta para relawan peduli lingkungan.

Gerakan Peduli Lingkungan Polres Pamekasan Bersama Media dan Komunitas Vespa Bersihkan Pantai

Kali ini yang menjadi sasaran kegiatan adalah dengan membersihkan sampah di pesisir Pantai Jumiang, Desa Tanjung, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan.

Dalam kesempatan tersebut Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan didampingi beberapa PJU POlres Pamekasan turun langsung melakukan kegiatan bersih-bersih.

Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan mengatakan, kegaitan bakti sosial (baksos) bersih-bersih peduli lingkungan ini digelar dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke 78 Tahun 2024.

Menurut dia, selain kegiatan yang dilaksanakan di pantai Jumiang tersebut, kegiatan serupa juga dilaksanakan di Taman Makam Pahlawan Jl. Panglegur Kec. Tlanakan, Kab. Pamekasan.

“Usai melakukan bersih-bersih di Taman Makam Pahlawan, kami bersama rekan-rekan media dan komunitas Vespa Pamekasan langsung menuju Pantai Jumiang dengan maksud untuk melakukan giat bersih-bersih di pinggir Pantai Jumiang”, Ucap Kapolres Pamekasan, Jumat (14/6/2024).

Pada kesempatan tersebut, Kapolres Pamekasan juga berikan edukasi kepada Kepala Desa Desa Tanjung dan masyarakat untuk tidak membuang sampah sembarangan.

“ Masyarakat harus bisa lebih peduli dengan kebersihan lingkungan sekitarnya”, Pinta Kapolres Pamekasan. (acha)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke-79, Kapolsek Kenduruan Polres Tuban Beri Santunan Anak Yatim

2 Juli 2025 - 18:01 WIB

Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke-79, Kapolsek Kenduruan Polres Tuban Beri Santunan Anak Yatim

Perkokoh Hubungan Baik Demi Terwujudnya Kemanunggalan, Koramil 1710-07/Mapurujaya Gelar Komsos Bersama Komponen Masyarakat

2 Juli 2025 - 17:30 WIB

Perkokoh Hubungan Baik Demi Terwujudnya Kemanunggalan, Koramil 1710-07/Mapurujaya Gelar Komsos Bersama Komponen Masyarakat

Dandim 1710/Mimika Hadiri Kegiatan Peningkatan Kapasitas Lembaga Kemasyarakatan Desa/Kelurahan, Lembaga Adat dan Hukum Adat

2 Juli 2025 - 15:41 WIB

Dandim 1710/Mimika Hadiri Kegiatan Peningkatan Kapasitas Lembaga Kemasyarakatan Desa/Kelurahan, Lembaga Adat dan Hukum Adat

Sering Angkat Berita Panas, Rumah Jurnalis di Probolinggo Hampir Dibakar Orang Tak Dikenal

2 Juli 2025 - 12:49 WIB

Sering Angkat Berita Panas, Rumah Jurnalis di Probolinggo Hampir Dibakar Orang Tak Dikenal

Dandim dan Forkopimda Hadiri Tasyakuran Hari Bhayangkara ke-79 Probolinggo

2 Juli 2025 - 11:57 WIB

Dandim dan Forkopimda Hadiri Tasyakuran Hari Bhayangkara ke-79 Probolinggo
Trending di TNI, AD-AL-AU