Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

TNI, AD-AL-AU

Rajut Kasih Melalui Pelayanan Kesehatan, Satgas Yonif 715/Mtl Terus Menebar Cinta Kepada Masyarakat Puncak Jaya

badge-check


					Rajut Kasih Melalui Pelayanan Kesehatan, Satgas Yonif 715/Mtl Terus Menebar Cinta Kepada Masyarakat Puncak Jaya Perbesar

Puncak Jaya – Merajut kasih melalui pelayanan kesehatan kepada masyarakat binaan di kampung Ginik kali ini berbeda dengan sebelumnya, untuk memastikan kesehatan masyarakat di kampung Ginik personel Satgas Yonif 715/Mtl Pos Merah Putih turun gunung utk memberikan pelayanan maksimal dan mendengar keluh kesah yang ada dimasyarakat Distrik Mulia Puncak Jaya, Rabu (18/06/2025).

 

Rajut Kasih Melalui Pelayanan Kesehatan, Satgas Yonif 715/Mtl Terus Menebar Cinta Kepada Masyarakat Puncak Jaya

Betul saja seperti yang telah diantisipasi oleh personel Pos dikarenakan terbatasnya tenaga kesehatan juga jarak yang cukup jauh dan Medan yang terjal menuju Rumah Sakit membuat masyarakat Kampung Ginik jika ada yang sakit atau terluka hanya dapat menahan rasa sakit dan menunggu sembuh dengan tidak adanya penanganan sama sekali.

 

Danpos Merah Putih Letda inf Febry Setyo berharap dengan hadirnya Satgas Yonif 715/Mtl ditengah masyarakat kami dapat membantu kesehatan masyarakat Kampung Ginik dan mengatasi masalah dan kesulitan yang ada di Kampung Ginik.

 

Salah satu warga Tone Talenggen yang saat itu kakinya terluka dan di obati personel Pos Merah Putih juga mengeluhkan karena hanya bisa membungkus lukanya dengan plastik tanpa pengobatan apapun yang dapat menyebabkan infeksi. “Bapak terimakasih sudah bantu obat sa lu kaki yang luka, ini kaki sa cumn bungkus krna rumah berobat jauh jadi, semoga bapak-bapak semua selalu di lindungi Tuhan dalam bertugas,” tandasnya dengan menghelah nafas Legah. (Pen Satgas Yonif 715/Mtl)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Babinsa Jalin Silaturahmi dengan Warga Melalui Komsos

5 Januari 2026 - 12:25 WIB

Babinsa Jalin Silaturahmi dengan Warga Melalui Komsos

Pastikan Kesiapan Operasional, Dandim 0906/Kkr Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas Prajurit

5 Januari 2026 - 11:59 WIB

Pastikan Kesiapan Operasional, Dandim 0906/Kkr Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas Prajurit

16 Tahun Menjaga Laut Lebanon, LAF Medal Jadi Saksi Pengabdian Terakhir Unsur KRI TNI AL Di UNIFIL

5 Januari 2026 - 11:30 WIB

16 Tahun Menjaga Laut Lebanon, LAF Medal Jadi Saksi Pengabdian Terakhir Unsur KRI TNI AL Di UNIFIL

Melalui Upacara Bendera, Kodim 1008/Tabalong Mantapkan Jiwa Korsa Prajurit

5 Januari 2026 - 10:51 WIB

Melalui Upacara Bendera, Kodim 1008/Tabalong Mantapkan Jiwa Korsa Prajurit

Mayor Kav Edy Surnoto Pimpin Upacara Bendera Rutin di Makodim 0820/Probolinggo

5 Januari 2026 - 10:41 WIB

Mayor Kav Edy Surnoto Pimpin Upacara Bendera Rutin di Makodim 0820/Probolinggo
Trending di TNI, AD-AL-AU