Menu

Mode Gelap
TNI AD Berjuang Bersama Rakyat, Kodim 0820 Peringati Hari Juang Ke-79 Polsek Widang Tingkatkan Patroli di Perbatasan Jelang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Advokat Muda Salamul Huda Nahkodai GP Ansor Kota Probolinggo Masa Khidmat 2024-2029 88 Karateka Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat Kodim 1009/Tanah Laut Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD Ke-79, Dandim Tanah Laut Ajak Rakyat Bersama TNI Jaga NKRI HUT Ke-10 Sanggar Seni Reog Singo Lawu: Dukungan PKB Marelan

Daerah

Dandim Mimika Hadiri Launching Program Makan Bergizi Gratis di SD Nawaripi

badge-check


					Dandim Mimika Hadiri Launching Program Makan Bergizi Gratis di SD Nawaripi Perbesar

Timika, patrolihukum.net – Komandan Kodim 1710/Mimika, Letkol Inf M. Slamet Wijaya, S.Sos., M.Han., M.A., menghadiri Launching Program Makan Bergizi Gratis yang diselenggarakan di SD Inpres Nawaripi, Jl. Nawaripi, Kec. Inauga, Distrik Wania, Kab. Mimika, Selasa (29/7/2025).

Program makan bergizi ini merupakan bagian dari program pemerintah yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas gizi masyarakat, terutama bagi anak-anak sekolah. Badan Gizi Nasional Republik Indonesia melaksanakan program ini di seluruh wilayah Indonesia.

Dandim Mimika Hadiri Launching Program Makan Bergizi Gratis di SD Nawaripi

Kehadiran Dandim 1710/Mimika dalam acara peluncuran ini menunjukkan dukungan TNI terhadap program-program pemerintah yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Forkopimda Kabupaten Mimika dan instansi terkait juga hadir untuk memastikan pelaksanaan program ini berjalan lancar dan aman.

Letkol Inf M. Slamet Wijaya menyampaikan terima kasih dan apresiasi kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam Launching Program Makan Bergizi Gratis di Kabupaten Mimika. “Mari kita sukseskan program makan bergizi sebagai investasi jangka panjang untuk ketahanan bangsa. Anak-anak yang sehat dan bergizi baik akan menjadi generasi penerus yang kuat untuk Indonesia di masa depan,” ujarnya. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Agar Berjalan Dengan Lancar dan Tepat Sasaran, Babinsa Koramil Kokonao Dampingi Petugas Bulog Salurkan Bantuan Raskin

1 Januari 2026 - 11:13 WIB

Agar Berjalan Dengan Lancar dan Tepat Sasaran, Babinsa Koramil Kokonao Dampingi Petugas Bulog Salurkan Bantuan Raskin

Menuju Desa Berdaya dan Transparan, Kecamatan Pajarakan Evaluasi Kinerja dan Pengelolaan BUMDes 2025

31 Desember 2025 - 09:17 WIB

Menuju Desa Berdaya dan Transparan, Kecamatan Pajarakan Evaluasi Kinerja dan Pengelolaan BUMDes 2025

Dari Desa Maju ke Desa Mandiri, Pesisir Gending Percepat Pembangunan Berbasis Kolaborasi

30 Desember 2025 - 12:12 WIB

Dari Desa Maju ke Desa Mandiri, Pesisir Gending Percepat Pembangunan Berbasis Kolaborasi

Menatap 2026, Desa Pesisir Fokuskan APBDes pada Penguatan Ekonomi dan Ketahanan Pangan

30 Desember 2025 - 10:58 WIB

Menatap 2026, Desa Pesisir Fokuskan APBDes pada Penguatan Ekonomi dan Ketahanan Pangan

Jaga Situasi Tetap Kondusif Jelang Pergantian Tahun, Personel Kodim 1710/Mimika Bersama Polri Gelar Pengamanan Terpadu

29 Desember 2025 - 10:37 WIB

Jaga Situasi Tetap Kondusif Jelang Pergantian Tahun, Personel Kodim 1710/Mimika Bersama Polri Gelar Pengamanan Terpadu
Trending di Daerah